Dadang Hermawan di Hardiknas 2025: Pendidikan Harus Membumi dan Merata

- Admin

Jumat, 2 Mei 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dadang Hermawan: Pendidikan harus adil, membumi, dan membentuk karakter.

i

Dadang Hermawan: Pendidikan harus adil, membumi, dan membentuk karakter.

FORUM SUKABUMI – Dalam momentum peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) pada 2 Mei 2025, Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Dadang Hermawan, menyuarakan pandangannya terkait peran strategis pendidikan dalam membentuk karakter dan memajukan daerah.

“Selamat Hari Pendidikan Nasional 2025. Pendidikan bukan hanya soal mentransfer ilmu, tetapi juga membentuk akhlak, karakter, dan nilai-nilai kebangsaan yang harus tumbuh sejak dini di lingkungan sekolah dan keluarga,” ujar Dadang.

Baca Juga :  Gelar Budaya Rakyat 2025, Ketua DPRD Sukabumi Apresiasi Kepemimpinan Marwan–Iyos

Ia menekankan bahwa akses pendidikan harus merata tanpa terkendala faktor geografis. Pemerataan fasilitas pendidikan di wilayah pelosok menjadi perhatian serius yang perlu didorong secara konkret.

Baca Juga :  Budi Azhar Dukung Sertijab Mabicab Pramuka Sukabumi, Dorong Penguatan Karakter Pemuda

“Tidak boleh ada kesenjangan pendidikan antara anak-anak yang tinggal di kota dengan yang di desa. Pemerintah daerah harus benar-benar hadir. Kami di DPRD siap mendukung dari sisi anggaran maupun kebijakan yang menyentuh kebutuhan pendidikan dasar hingga menengah,” tegasnya.

Baca Juga :  STQ Resmi Digelar di Ponpes Darul Huffah, Pemkab Kukuhkan Komitmen Bangun Karakter Bangsa

Lebih lanjut, Dadang menilai bahwa pendidikan yang kuat harus membumi, yaitu berakar pada nilai-nilai budaya lokal dan kearifan tradisional. Hal ini penting agar generasi muda tumbuh dengan identitas kebangsaan yang kuat di tengah arus globalisasi.***

Berita Terkait

Transparansi APBD dan Kesiapan Pilkada: Dua Raperda Disepakati dalam Paripurna Sukabumi
Bupati Sukabumi Jawab Fraksi DPRD: Fokus pada Efisiensi Anggaran dan Kenaikan PAD
LPJ APBD 2024 Disorot, Bupati Diwakili Andreas dalam Sidang Paripurna DPRD
Budi Azhar: Ratu Fresh Mart Bukti Nyata Kemandirian Ekonomi Sukabumi
DPRD Sukabumi Resmikan Ratu Fresh Mart dan SPPG, Dorong Ekonomi Lokal Bangkit
Grand Opening Ratu Fresh Mart dan Peresmian SPPG Palabuhanratu 2 & 3, DPRD Sukabumi Dukung Kemandirian Ekonomi Lokal
Ketua DPRD Sukabumi: Semua Syarat Sudah Siap, Sekarang Tunggu Presiden Cabut Moratorium Pemekaran
Selangkah Lagi! Pemekaran Kabupaten Sukabumi Utara Dapat Lampu Hijau DPRD

Berita Terkait

Rabu, 2 Juli 2025 - 18:52 WIB

Transparansi APBD dan Kesiapan Pilkada: Dua Raperda Disepakati dalam Paripurna Sukabumi

Jumat, 20 Juni 2025 - 18:31 WIB

Bupati Sukabumi Jawab Fraksi DPRD: Fokus pada Efisiensi Anggaran dan Kenaikan PAD

Kamis, 19 Juni 2025 - 17:33 WIB

LPJ APBD 2024 Disorot, Bupati Diwakili Andreas dalam Sidang Paripurna DPRD

Selasa, 10 Juni 2025 - 16:51 WIB

Budi Azhar: Ratu Fresh Mart Bukti Nyata Kemandirian Ekonomi Sukabumi

Selasa, 10 Juni 2025 - 16:49 WIB

DPRD Sukabumi Resmikan Ratu Fresh Mart dan SPPG, Dorong Ekonomi Lokal Bangkit

Berita Terbaru

error: Content is protected !!